Secara umum, tujuan pembelajaran IPS adalah menjadikan peserta didik sebagai warga negara yang baik, mampu memahami, menganalisis, dan ikut memecahkan masalah-masalah sosial kemasyarakatan, dengan berbagai karakter yang berdimensi spiritual, personal, sosial, dan intelektual. Buku Mata Pelajaran IPS inj disusun untuk membantu proses pembelajaran IPS untuk mencapai Kompetensi Inti dan Kompetensi…
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan merupakan mata pelajaran yang mempunyai misi sebagai pendidikan nilai dan moral Pancasila, penyadaran akan norma dan konstitusi UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945, pengembangan komitmen terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), dan penghayatan terha filosofi Bhinneka Tunggal Ika. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan dimaksudkan sebaga…
Buku Siswa Ilmu Pengetahuan Sosial SMP ini disusun berdasarkan Kurikulum 2013. Kurikulum 2013 dirancang untuk memperkuat kompetensi siswa dari sisi pengetahuan, keterampilan, dan sikap secara utuh. Dalam buku ini, bidang-bidang Geografi, Sosiologi, Ekonomi, dan Sejarah disajikan sebagai suatu kesatuan dalam mata pelajaran IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial). Pembelajaran dalam buku ini ditujukan untu…
Inilah buku yang menguak cerita-cerita nusantara yang selama ini tersembunyi dan belumbanyak diketahui. Ditulis oleh para pencerita ulung yang berpengalaman dan malang-melintang di berbagai media cetak, juga dengan riser serius, terungkaplah cerita-cerita baru tentang kekayaan budaya dan kearifan nusantara di berbagai daerah di Indonesia.Isi: Mentiko betuah (D.I. Aceh) -- Legenda putri hijau da…
Judul asli : Creating room to read : a story of hope in the battle for global literacy
Judul asli : Nathaniel's nutmeg
Buku ini menunjukkan kepada kita tentang manfaat berhemat dan bahaya pemborosan, sebuah pelajaran klasik yang tetap sangat relevan hingga hari ini. Menyajikan banyak contoh dan pepatah dari orang-orang terkenal, penulis memotivasi kita untuk memiliki visi dan tanggung jawab dalam penggunaan uang serta memberikan tips-tips untuk memanfaatkan uang dengan benar. Penulis juga mendorong kita supaya …